Baranda

Baranda

Senin, 28 Desember 2009

MAKARA - Laron - Laron (1986)



MAKARA berdiri tahun 1980. Dimana pada tahun 1984 pernah menjuarai Festival Rock Indonesia.Memainkan musik yang berani dan menentang arus trend pada saat itu, bahkan lirik2 pedas tentang kehidupan sosialpun di nyanyikan dengan lantang. Mempunyai basic genre art-rock dengan sedikit sentuhan metal membuat band ini lain dari pada yang lain. MAKARA terdiri dari Kadri (Vocal), Harry Mukti (Vocal), Yanuar Irawan ( Bass), Andi Yulias (Drums), Agus Anhar (Guitar), Adi Adrian (Keyboards). Album ini rilis pada tahun 1986, koleksi yang sangat klasik dan bersejarah. Dirilis oleh ProSound kerja sama dengan Billboard Ind.
Selamat menikmati, belilah CD dan Kasetnya kalau masih ada, Mp3 hanya sebatas review aja, ga ada harganya. Jangan mau dijejali musik lembek.
Bangkitkan lagi music rock. Saya sendiri dah muak pengen muntah kalau denger musik mainstream Indonesia saat ini. Ada yang setuju ? acungkan tiga jari kalian.

Tracklist :
01 Laron-laron
02 Rosita
03 Sangkakala
04 Legenda Masa Depan
05 Menanti Berita
06 Ronta Jiwa
07 Kala Pertama
08 Fabel
09 Polemik
10 Di Dunia Angan-angan

Download Full Album
Password : klasikrock-klasikrockindonesia.blogspot.com anti trendy

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Total Pageviews

Popular Posts

Category

 

Copyright © 2010 SINGBAUREKSOAE • Design by Dzignine
Tower Defense GamesGame Video Recorder